Sabtu, April 20, 2024
spot_img
BerandaSulawesi UtaraTomohonPawai Bocah Disambut Antusias Oleh Masyarakat Tomohon

Pawai Bocah Disambut Antusias Oleh Masyarakat Tomohon

Tomohon – Memperingati HUT Proklamasi RI ke 77, Pemerintah Kota Tomohon, melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Daerah Kota Tomohon. Senin (15/08/2022), menggelar Pawai Bocah.

Pawai Bocah ini, melalui upacara, dan sebagai Inspektur Upacara (Irup), yakni, Bunda PAUD Kota Tomohon Jeand’arc Senduk Karundeng, dihadiri Walikota Tomohon Caroll J A Senduk, SH, Kepala Dinas Pendidikan DR.Dolvien Karwur M.Kes ,Kadis Pemuda Dan Olah raga ,Kadis Perhubungan Drs.Robby Kalangi ,,Kasat PolPP Stenly Mokorimban,SH ,Kabid PAUD dan TK Ati Pontoh ,Kabid SMP Rike Mantiri dan Kepala Sekolah SD St Clara Tomohon Lucia Macrien Supit S.Pd,. Serta undangan yang hadir.

Adapun pawai ini, diikuti oleh kelompok taman bermain PAUD, TK dan tingkat SD se Kota Tomohon, mengambil start dari SD Santa Clara dan menuju garis finish di bank SulutGo Cabang Tomohon.

Kesempatan tersebut, Walikota Tomohon Caroll Senduk didampingi Ketua TP PKK Kota Tomohon Jeand’arc Senduk Karundeng melepas pawai bocah yang diikuti oleh kelompok PAUD, TK dan SD se Kota Tomohon.

Atas kegiatan ini, Walikota Tomohon, Varoll J.A Senduk mengapresiasi pelaksanaan pawai bocah ini.

Walikota Senduk, mengatakan kegiatan ini, bisa dilihatt bersama, dengan adanya pawai bocah ini antusias masyarakat Kota Tomohon luar biasa. Kegiatan seperti ini harus mendapat dukungan dari pemerintah. Kata Walikota Senduk.

RELATED ARTICLES

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisment -spot_img

Most Popular

Recent Comments